Ajak Warga Tingkatkan Kewaspadaan, Bhabinkamtibmas Cimahpar Sambangi Tokoh Masyarakat

    Ajak Warga Tingkatkan Kewaspadaan, Bhabinkamtibmas Cimahpar Sambangi Tokoh Masyarakat

    KOTA BOGOR - Bhabinkamtibmas Cimahpar Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan sambang dan bertemu dengan warga RT 1 RW 1 Kampung Belentuk Cimahpar.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso.

    "Menghimbau untuk meningkatkan kewaspadaan, antisipasi gangguan keamanan, " ucap Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono melalui Bhabinkamtibmas Cimahpar, Kamis (29/6/2023).

    "Memberikan sosialisasi dan pemahaman tentang TPPO, " pungkasnya.

    Humas Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    polresta bogor kota
    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Alasan Program Stunting Akan Terus Dilanjutkan

    Artikel Berikutnya

    Cegah Tindak Kriminalitas, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pertahankan Harkamtibmas, Polsek Bogor Barat Lakukan Patroli Pos Keamanan  

    Ikuti Kami